Jokowi Umumkan Ibu Kota Baru DPR Berikan Pendapat

Jokowi Umumkan Ibu Kota Baru DPR Berikan Pendapat

Beritapolitik.net – Ketua dari Komisi II DPR Zainuddin Amali menyambut dengan baik rencana ibu kota baru di kabupaten Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara. Menurut dia, diumumkannya calon ibu kota baru menepis anggapan pemerintah tidak serius dalam memindahkan ibu kota. “Itu berarti menghilangkan spekulasi yang selama ini beredar bahwa ini seolah hanya pengalihan isu kemudian pemerintah tidak serius. Dengan presiden sudah berani menyampaikan lokasi persis (ibu kota baru) berarti ini serius dan sekaligus anggapan bahwa ini pengalihan isu sudah terbantahkan,” kata Amani di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Keseriusan lainnya, lanjut Amali,…

Read More

Prabowo Sebut Elite Jakarta Tak Suka Saya karena Mereka Nyolong Uang Rakyat

Prabowo Sebut Elite Jakarta Tak Suka Saya karena Mereka Nyolong Uang Rakyat

beritapolitik.net – Prabowo Sebut Elite Jakarta Tak Suka Saya karena Mereka Nyolong Uang Rakyat, Capres Prabowo Subianto kembali menyindir sejumlah elite di Jakarta. Prabowo mengatakan banyak elite di Jakarta yang tak suka kepadanya. Dengan alasannya ini ungkapnya. “Saya terima kasih mendapat sambutan luar biasa dari masyarakat NTB. Kalau elite di Jakarta tidak suka sama Prabowo karena mereka nyolong uang rakyat. Karena itu mereka tidak suka. Saya pun muak dengan mereka. Lebih baik saya kunjungan ke daerah,” kata Prabowo saat kampanye terbuka di Lapangan Karang Pule, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat…

Read More

Pemilih Jokowi Lebih Banyak Di Banding Prabowo

Pemilih Jokowi Lebih Banyak Di Banding Prabowo

Berita Politik, Jakarta – Sebanyak 35,5 persen pemilih mantap memilih Joko Widodo dan Prabowo Subianto 16,6 persen. Dua bakal calon presiden (capres) lain, yakni Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan Gatot Nurmantyo, mantap dipilih oleh masing-masing 2,7 persen dan 1,2 persen responden. Hal tersebut disampaikan Direktur Riset dan Data Roda Tiga Konsultan (RTK), Rikola Fedri, saat memaparkan hasil survei “Popularitas, Tingkat Kesukaan, dan Elektabilitas Kandidat Menjelang Pilpres 2019” di Jakarta, Kamis (10/5). Survei nasional RTK dilakukan 21 April-2 Mei 2018 di 34 provinsi dengan responden 1.610 orang. Survei menerapkan stratifed foundational…

Read More

Pencalonan Prabowo Menjadi Kunci Peta 2019

Pencalonan Prabowo Menjadi Kunci Peta 2019

Berita Politik , Jakarta – Peta politik menjelang Pemilihan Presiden (2019) hingga saat ini masih berkutat pada dua sosok saja sebagai kandidat calon presiden (capres), yakni Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Selebihnya nama lain yang muncul masih berkutat pada perebutan posisi calon wakil presiden (cawapres). Direktur Lembaga Survei Indo Barometer M Qodari menyebut, karena Jokowi sudah dipastikan bakal maju kembali sebagai capres, kini sosok penentunya adalah Prabowo Subianto. Menurutnya, Prabowo masih men jadi calon terkuat untuk maju sebagai capres 2019, selain Jokowi. Alasannya, dari…

Read More